Stylo Indonesia - Ketika jerawat datang, kamu perlu acne patch ampuh bikin jerawat kempes.
Untuk merawat dan menutup area jerawat yang sedang meradang, kamu bisa menutupinya dengan acne patch ampuh bikin jerawat kempes.
Tak hanya melindungi jerawat dari debu dan kotoran, acne patch juga ampuh bikin jerawat kempes, loh, Stylovers.
Kali ini Stylo Indonesia akan merekomendasikan acne patch ampuh bikin jerawat kempes yang harganya terjangkau.
Dapa dibeli baik offline maupun online store, acne patch ampuh bikin jerawat kempes ini bisa kamu kepoin klaimnya berikut ini.
Acne Patch Ampuh Bikin Jerawat Kempes yang Harganya Murah Meriah - COSRX Acne Pimple Master Patch 24s
Berisi 24 acne patch bening yang mengandung bahan hydrocolloid.
Selain mengempiskan jerawat, acne patch COSRX ini bisa membantu mengurangi bekas jerawat.
Kamu bisa menggunakannya pada saat tidur agar jerawat kempes di keesokan harinya.
Untuk harga, kamu bisa membelinya di kisaran Rp50.000.
Baca Juga: Pantas Kulit Jadi Bersih, Ini 6 Makanan yang Membuat Jerawat Hilang!
Acne Patch Ampuh Bikin Jerawat Kempes yang Harganya Murah Meriah - Missha
Acne patch bening dari Mishha ini mengandung salicylic acid dan tea tree oil.
Kedua bahan tersebut bisa membantu mengurangi kemerahan pada jerawat serta mempercepat kempisnya jerawat.
Berisi 96 acne patch dengan ukuran yang berbeda-beda.
Harganya dibanderol sekitar Rp70 ribuan.
Acne Patch Ampuh Bikin Jerawat Kempes yang Harganya Murah Meriah - 3M Nexcare Acne Patch Ladies Thinners 18s
3M Nexcare Acne Patch Thinner ini mengklaim mampu membersihkan Acne Spot-On Cepat dengan bahan anti air.
Patch jerawat ini mengandung Hydrocolloid yang mampu menyerap sekresi berminyak dan nanah.
Selain itu, kandungan ini juga bertindak sebagai pelindung untuk mencegah kontaminasi dan infeksi.
Harga yang bisa kamu dapatkan untuk acne patch ini di kisaran Rp87 ribuan.
Baca Juga: Laser Bekas Jerawat di Klinik Kecantikan, Ini Nama dan Manfaat Perawatannya
(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Seru! Begini Kemeriahan Acara Biore Micellar Water x Stylo Bersama dr Nadia Alaydrus dan Influencer
KOMENTAR