Stylo Indonesia - Menghilangkan daki atau kulit mati bisa dilakukan dengan menggunakan peeling gel.
Sesuai dengan namanya, peeling gel merupakan produk eksfoliasi yang memiliki tekstur gel sehingga terasa lembut saat digunakan.
Seperti produk peeling lainnya, peeling gel digunakan untuk membersihkan serta mengangkat kotoran yang mengendap di permukaan kulit.
Dan untuk menggunakannya cenderung mudah nih, Stylovers.
Cukup balurkan peeling gel di permukaan kulit dan gosok-gosok hingga kotoran terangkat.
Saat ini, sudah banyak variasi peeling gel beragam harga yang dikeluarkan oleh brand-brand skincare ternama.
Tak harus mahal, banyak peeling gel yang dibandrol harga murah meriah, loh!
Nah, ini dia 6 rekomendasi peeling gel murah meriah untuk Stylovers semuanya!
Baca Juga: Badan Wangi Seharian dengan Kombinasi 3 Bodycare Penghilang Bau Badan
1. Salsa Hans Jebb Peeling Gel
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rekomendasi Produk Perawatan Rambut dan Alat Rambut dengan Desain Apik Sekaligus Menyenangkan
KOMENTAR