Stylo Indonesia - Berkat sosial media, banyak produk serum rambut viral selama tahun 2022.
Serum-serum rambut viral terbaik 2022, datang dari berbagai brand perawatan rambut lokal dan juga internasional.
Tentunya, berbagai serum rambut viral terbaik 2022 juga memiliki variasi harga yang berbeda-beda nih, Stylovers.
Variasi harga tersebut bisa datang karena manfaat, kandungan, serta brand tiap produk yang berbeda-beda.
Namun apapun brand dan kandungan yang ada, tiap serum rambut viral 2022 tentunya dapat merawat serta melindungi rambut Stylovers, nih.
Di bawah ini, Stylo Indonesia sudah kumpulkan 4 produk serum rambut viral terbaik 2022 yang paling sering diperbincangkan di sosial media.
Nah, ada produk serum rambut apa saja?
Yuk, cari tahu selengkapnya!
Baca Juga: 3 Setting Spray Multifungsi Bikin Makeup Flawless Tahan Lama, Anti Ribet!
1. Salsa Hair Serum Spray
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR