Stylo Indonesia - Masuknya virus corona di Indonesia memang sempat menggemparkan di Tanah Air.
Seluruh masyarakat terkena dampak dari hadirnya penyakit Covid-19.
Pada Maret 2020 silam, pemerintah Indonesia memberlakukan pembatasan sosial bersekala besar untuk menurunkan angka kasus penyebaran virus corona.
Di awal persebaran kasus Covid-19, angka penambahan pasien kerap bertambah setiap harinya.
Hal ini membuat tenaga kerja medis cukup kewalahan menangani wabah corona.
Belum lagi adanya stigma negatif yang melekat pada para tenaga medis hingga membuat beberapa dari mereka diusir dari rumah kosnya.
Menanggapi hal tersebut, pesinetron sekaligus Wakil Bupati Bandung Barat, Hengky Kurniawan menawarkan sebuah solusi.
Ya, melalui Instagram pribadinya, Hengky telah mengunggah foto sebuah rumah.
Diketahui rumah tersebut merupakan rumah pribadi yang dia jadikan sebagai rumah untuk beristirahat bagi para tenaga medis.
Dalam keterangan unggahan tersebut, Hengky menuliskan surat terbuka kepada Presiden Joko Widodo dan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
"Assalamualaikum wr. wb....
Kepada Bapak Presiden @jokowi, Bapak Gubernur @aniesbaswedan, Bapak/Ibu Direktur Rumah Sakit di Jakarta Selatan bila diperlukan,
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR