Stylo Indonesia - Serum lokal untuk jenis kulit sensitif rasanya sering dicari oleh banyak orang.
Serum lokal untuk jenis kulit sensitif ini penting untuk melindungi kulit dari permasalahan iritasi dan sebagainya.
Untuk membangun fungsi pelindung kulit, maka kamu tetap perlu menggunakan serum lokal untuk jenis kulit sensitif.
Kini sudah banyak beredar di pasaran serum lokal untuk jenis kulit yang aman dan sudah tersertifikasi di BPOM.
Serum lokal untuk jenis kulit sensitif ini tentunya bisa berfungsi untuk membuat kulit lebih sehat.
Kali ini Stylo Indonesia akan memberikan pilihan serum lokal untuk jenis kulit sensitif yang mungkin cocok untuk kamu.
1. Serum Lokal Untuk Jenis Kulit Sensitif - Erha
Pilihan serum lokal untuk jenis kulit sensitif yang pertama adalah Erha Acneact Blemish Shooting Serum.
Untuk kamu yang memiliki kulit berjerawat dan sensitif, sepertinya serum lokal untuk jenis kulit yang satu ini bisa dijadikan pilihan.
Baca Juga: 3 Serum Lokal untuk Kulit Kering di Bawah Rp 50 Ribu, Wajah Glowing!
Dengan formula dermatologi, Erha AcneAct Blemish Soothing Serum merupakan serum yang berfungsi untuk menenangkan kemerahan pada kulit kering dan sensitif dengan kondisi berjerawat.
Serum dari Erha ini memiliki banyak bahan aktif yang bagus untuk kulit, seperti centella asiatica untuk mengurangi kemerahan yang sering dialami oleh jenis kulit sensitif.
Kandungan lainnya ada prebiotic, niacinamide, salicylic acid, glycolic acid dan lain sebagainya.
Kamu bisa membeli serum lokal untuk jenis kulit sensitif yang satu ini dengan harga Rp145.000.
2. Serum Lokal Untuk Jenis Kulit Sensitif - Somethinc
Selanjutnya ada Somethinc Calm Down! Skinpair R-Cover Ampoule yang bisa digunakan untuk kulit sensitif.
Calming Ampoule bertekstur ringan yang berfungsi untuk menenangkan kemerahan & menyeimbangkan kembali kulit yang teriritasi.
Produk yang satu ini mengandung Aloe Vera, menenangkan sekaligus menghaluskan tekstur kulit kering serta terkelupas agar tetap kenyal & sehat.
Dengan tambahan ProVit B5 (Panthenol), Ampoule ini dapat menjaga kulit tetap halus & kenyal, serta memperkuat skin barrier & meminimalisir reaksi kulit sensitif.
Baca Juga: Serum Lokal Untuk Mencerahkan Wajah, Hasil Lebih Glowing dan Bersinar!
Stylovers bisa membeli produk ini dengan harga Rp99.000.
3. Serum Lokal Untuk Jenis Kulit Sensitif - Azarine
Dan serum lokal untuk jenis kulit sensitif yang terakhir adalah Azarine Calming Skin Pair Serum.
Serum lokal ini sangat membantu untuk menenangkan kulit yang iritasi atau bereaksi.
Menariknya serum lokal ini lulus hypoallergenic test yang berfungsi untuk mengatasi kulit sensitive, ezecma, alergi dan masalah kulit lainnya.
Produk ini diklaim bermanfaat untuk mengurangi kemerahan atau iritasi wajah, memperbaikin skin barrier yang rusak. menyeimbangkan kadar bioma kulit yang sehat hingga mencerahkan wajah.
Tak perlu menggelontorkan uang terlalu banyak, serum lokal untuk jenis kulit sensitif ini bisa kamu dapatkan dengan harga Rp59.000.
(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Carmen, Trainee SM Entertainment Asal Bali yang Menjadi Sorotan di Korea Selatan
KOMENTAR