Stylo Indonesia - Banyak orang bilang bahwa kulit berminyak dilarang pakai pelembap.
Anggapan kulit berminyak dilarang pakai pelembap karena bisa membuat wajahnya jadi semakin berminyak.
Apakah Stylovers pernah mendengar anggapan kulit berminyak dilarang pakai pelembap?
Tentu saja anggapan kulit berminyak dilarang pakai pelembap masih banyak menjadi perdebatan.
Namun sebenarnya, apakah kulit berminyak dilarang pakai pelembap?
Ternyata, jawabannya tidak loh, Stylovers.
Pelembap wajib untuk digunakan oleh semua jenis kulit, terutama bagi kamu yang punya kulit berminyak.
Kulit berminyak tentu saja memiliki tampilan minyak berlebih pada wajah, namun memang sebenarnya minyak tersebut tidak benar-benar bisa berfungsi untuk melembapkan kulit wajah.
Minyak di kulit merupakan zat lilin atau sebum yang dikeluarkan oleh kelenjar untuk melindungi kulit.
Baca Juga: Tips Memilih Pelembap untuk Kulit Berminyak, Jangan Asal Pilih!
Namun memang apabila produksi sebum terlalu banyak, akan bisa menyebabkan munculnya masalah komedo dan jerawat.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Pamer Foto Romantis Dirangkul El Rumi, Syifa Hadju Cosplay Halloween Kenakan Dress Lilac Mini
KOMENTAR