Stylo Indonesia - Stylovers, ingin menghilangkan kerutan di wajah dengan serum yang harganya murah?
Yup, menghilangkan kerutan di wajah salah satunya bisa dilakukan dengan menggunakan serum.
Tentunya ada sejumlah produk serum murah untuk menghilangkan kerutan di wajah yang bisa direkomendasikan.
Yuk, intip ada apa saja rekomendasi serum murah mulai Rp 20 ribuan untuk menghilangkan kerutan di wajah berikut ini!
Meski harganya terjangkau, kualitasnya enggak main-main dari brand ternama yang pastinya sudah terdaftar di BPOM, lho!
#1. Menghilangkan Kerutan di Wajah dengan Serum Murah: Wardah Renew You Anti Aging Intensive Serum
Merupakan serum perawatan kulit dengan lebih dari 10 bahan aktif yang bekerja membantu menjaga keremajaan kulit.
Dengan kandungan Malus domestica (Apple) PhytoCell Extract yang membantu melindungi sel-sel kulit yang paling berharga dalam menjaga keremajaan kulit.
Juga mengandung 5 ekstrak botani yang akan membantu proses pengangkatan sel-sel kulit mati.
Baca Juga: Cara Mudah Menghilangkan Kerutan di Bawah Mata Hanya dengan 3 Bahan Alami, Enggak Pakai Mahal!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR