Stylo Indonesia - Stylovers, butuh tips OOTD hijab modis untuk inspirasi penampilan kamu di hari Iduladha 2022 nanti?
Tips OOTD hijab modis ini bisa membantu kamu tampil cantik dan nyaman saat berkumpul bersama keluarga atau teman.
Pastinya ada beberapa tips OOTD hijab modis yang bisa kamu ikuti agar penampilan kamu semakin oke di hari Iduladha 2022 nanti.
Psst, beberapa tips OOTD hijab kali ini juga bisa kamu ikuti dengan menggunakan produk fashion dari brand lokal yang menarik lho, Stylovers.
Yuk, langsung simak apa saja tips OOTD hijab yang bisa bikin penampilan kamu semakin modis berikut ini!
#1. Pilih hijab dengan bahan nyaman
Agar bisa tampil modis dan nyaman sekaligus, jangan lupa pilih hijab dari bahan yang enggak akan bikin kamu kepanasan, Stylovers.
Pilihlah hijab yang terbuat dari bahan serat alami seperti katun, voal, dan linen atau bahan semi sintetis seperti rayon dan viscose.
Jenis-jenis kain tersebut memiliki daya serap yang tinggi terhadap keringat selalu terasa adem.
Baca Juga: Inspirasi OOTD Hijab Mengenakan Topi ala Selebgram Richaeu, Modis!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR