Stylo Indonesia - Sebagai penyanyi dangdut senior, nama Dewi Perssik sepertinya sudah tak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia.
Memiliki kemampuan vokal memumpuni serta banyaknya pengalaman bernyanyi membuat Dewi Perssik didapuk sebagai juri salah satu ajang pencarian bakat bernyanyi.
Nggak hanya itu saja, Dewi Perssik juga menjadi presenter utama di sebuah acara talkshow di sebuah stasiun televisi swasta.
Jadi nggak heran kalau kehidupan pribadi Dewi Perssik hingga gaya fashionnya kerap jadi sorotan netzien.
Meski begitu, pemilik nama panggung Depe ini selalu menyembunyikan barang-barang mewah miliknya.
Beberapa penggemar bahkan menyebut Istri Angga Wijaya ini sosok rendah hati yang tak sombong.
Namun belum lama ini Dewi Perssik tertangkap kamera mengenakan tas mewah berharga fantastis Stylovers.
Biar nggak penasaran langsung lihat yuk penampilan Dewi Perssik dengan tas serta outfit mahal yang dikenakannya!
Pemilik nama asli Dewi Murya Agung alias Depe merupakan perempuan kelahiran tahun 1985.
Sebagai penyanyi dangdut senior hingga presenter, tak jarang kita melihat Dewi Perssik mengisi acara di banyak program televisi.
Potret Gemes Lyodra Manggung di Malam Tahun Baru 2025, Pakai Mini Dress Pink Ngejreng
KOMENTAR