Serum hyaluronic acid belakangan ini sangat populer.
Serum ini memiliki manfaat menghidrasi dan melembapkan yang sangat baik.
Serum hyaluronic acid dapat mengatasi masalah kulit yang dehidrasi, kusam, dan berkerut.
Serum hyaluronic acid juga dapat digunakan untuk kulit berminyak dan rentan berjerawat.
Pelembap yang bertekstur berat bisa menyumbat pori-pori, sehingga serum hyaluronic acid bisa digunakan untuk menjaga kelembapan kulit.
#3. Serum Pencerah
Serum pencerah wajah bisa mengandung satu atau kombinasi beberapa kandungan berbeda.
Salah satu contohnya adalah serum yang mengandung niacinamide.
Baca Juga: Tren Skincare 2021: Pilihan Serum untuk Jerawat Bruntusan yang Viral!
Serum ini bisa mengurangi produksi melanin pada kulit dan mencerahkan kulit.
Serum ini juga dapat membantu memudarkan bekas jerawat, pigmentasi, dan meratakan warna kulit.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Gemes Lyodra Manggung di Malam Tahun Baru 2025, Pakai Mini Dress Pink Ngejreng
KOMENTAR