Kulit yang cerah dan glowing bisa kamu dapatkan saat rutin menggunakan facial wash yang satu ini.
Terdapat pula kandungan Micro-exfoliating foam yang bisa mengangkat kotoran, minyak dan sel kulit mati.
3. Face Wash dengan Kandungan Niacinamide untuk Mencerahkan Wajah Wajah - Madame Gie Clarify Brightening Facial Foam Rp35 Ribu
Bukan hanya mencerahkan, facial wash yang satu ini juga bisa menyamarkan flek dan kusam pada kulit kamu.
Kandungan Niacinamide dan Lemon di dalamnya juga bisa membuat kulit lebih terhidrasi saat kamu rutin memakainya.
4. Face Wash dengan Kandungan Niacinamide untuk Mencerahkan Wajah Wajah - Whitelab Brightening Facial Wash Rp38 Ribu
Facial wash dari Whitelab ini cocok untuk dipilih kamu yang memiliki kulit berminyak.
Bukan hanya Niacinamide, terdapat juga kandungan Kolagen untuk membuat kulit lebih elastis dan mencegah penuaan dini nih, Stylovers.
Jadi, kamu sudah coba facial wash yang mana nih, Stylovers?
Baca Juga: 5 Rekomendasi Toner Eksfoliasi untuk Remaja di Bawah Rp 100 Ribu
(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR