Dengan packaging yang berbeda dari dua produk tadi, Esqa Radiant Coushion Blush dikemas seperti produk coushion kebanyakan.
Produk ini dilengkapi dengan aplikator dan kaca, sehingga Esqa radiant cushion Blush cocok buat kalian yang nggak suka ribet.
dengan hasil akhir satin, produk ini akan memberikan tampilan natural merona pada pipi kalian.
Pigmentasinya yang cukup kuat, membuat produk ini dapat bertahan seharian loh, Stylovers!
Dengan harga Rp150.000 kalian bisa mendapatkan Esqa Radiant Cushion Blush.
Nah Stylovers, itu tadi 3 blush on cream lokal yang bisa kalian cobain untuk mendapatkan tampilan pipi yang merona.
Semoga informasi ini bermanfaat ya, Stylovers. (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR