Diketahui Carsome memiliki tingkat daya beli mobil yang tinggi, situs ini telah melakukan lebih dari 27.000 transaksi.
5. Situs Jual Beli Mobil Bekas Berkualitas - Mobil88
Situs jual beli mobil bekas berkualitas terakhir yakni dari Mobil88 yang merupakan garapan Astra.
Berfokus pada penjualan mobil bekas berkualitas, situs Mibil88 mengedepankan kemudahan pencarian, aman dan mobil berkualitas.
Nggak cuma bisa beli mobil untuk perorangan Stylovers, Mobil88 memungkinkan kamu membeli mobil untuk korporasi.
Baca Juga: Kumpulan Aksesori Mobil Lucu untuk Perempuan, Cek Model dan Harganya!
Bagi kamu yang sudah memiliki mobil juga bisa melakukan tukar tambah di situs ini, dengan pilihan pembayaran cash maupun kredit.
Pembelian mobil di situs Mobil 88 juga sudah dilengkapi dengan jaminan buyback guarantee.
Nah itulah 5 rekomendasi situs jual beli mobil bekas berkualitas yang bisa Stylovers jadikan referensi saat membeli mobil.
Mau pilih situs jual beli mobil bekas yang mana nih? (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR