PS Love MenstruHeat bisa didapatkan di drugstore dengan harga Rp 22.000 untuk kemasan isi 1.
#4. Koyo Haid untuk Meredakan Nyeri Haid: Menstrucare
Merupakan produk inovasi yang memanfaatkan penyaluran konveksi panas untuk meringankan dan meredakan rasa nyeri saat menstruasi.
Bekerja seperti kompres hangat yang menghasilkan panas nyata yang dimanfaatkan untuk meredakan nyeri pada saat menstruasi.
Dibuat menggunakan bahan dan material yang aman dan lembut di kulit.
Menstrucare bisa didapatkan melalui e-commerce resmi Menstrucare dengan harga Rp 20.000 untuk kemasan isi 1.
#5. Koyo Haid untuk Meredakan Nyeri Haid: Q-Life Menstrual Care
Merupakan plester kompres untuk pertolongan pertama pada nyeri dan kram saat mentruasi.
Cepat dan efektif memberikan efek hangat dalam waktu 5 menit, dapat meredakan nyeri menstruasi tanpa bantuan obat, hangat tahan lebih lama hingga 12 jam, tak berbau, dan nyaman di kulit.
Q-Life Menstrual Care bisa didapatkan di drugstore dengan harga Rp 14.500 untuk kemasan isi 1.
Nah, itu dia Stylovers rekomendasi koyo haid untuk meredakan nyeri haid. Mana yang jadi pilihanmu? (*)
#SemuaBisaCantik
Baca Juga: Siklus Haid Nggak Lancar? Kenali 4 Gangguan Menstruasi yang Sering Terjadi!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR