4. Titik erotis - Mons
Daerah genital, di atas rambut kemaluan disebut mons.
Dikenal juga sebagai G-spot atau titik tekanan untuk merangsang wanita.
Sentuh zona ini agar sering mendapatkan klimaks.
Baca Juga: Tahan Dulu! Jangan Coba Berhubungan Intim Saat Menstruasi Kalau Tak Mau Rasakan Efek Buruk Ini!
5. Titik erotis - Pergelangan kaki
Pergelangan kaki dan jari kaki juga dapat membantu wanita mencapai klimaks.
Menggosok daerah antara pergelangan kaki dan tendon semakin meningkatkan kesenangan wanita.
Tapi ada titik-titik tekanan yang berbeda pada kaki dan telapak kaki.
Kuncinya adalah menemukan tempat yang dirasakan berbeda pada wanita. (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR