Stylo Indonesia - Bruntusan bikin enggak pede, kamu wajib punya 3 toner lokal untuk atasi bruntusan ini!
3 toner lokal untuk atasi bruntusan ini dijamin bisa bikin wajahmu kinclong dalam sesaat.
Maka dari itu, Stylo Indonesia akan memberikan rekomendasi 3 toner lokal untuk atasi bruntusan dengan harga yang super terjangkau!
Baca Juga: Mencegah Bruntusan dengan 5 Rekomendasi Essence Lokal Berikut Ini!
Harga mulai Rp 20 ribuan aja, 3 toner lokal untuk atasi bruntusan rekomendasi dari Stylo Indonesia ini juga mudah kamu temui di drugstore hingga e-commerce, loh!
Penasaran apa saja, 3 toner lokal untuk atasi bruntusan rekomendasi dari Stylo Indonesia?
Baca artikel berikut ini sampai akhir, ya!
1. Kinclong! Ini 3 Toner Lokal untuk Atasi Bruntusan, Harga Mulai Rp 20 Ribuan Aja! - Emina Ms. Pimple Acne Solution Face Toner
Toner dengan pH balancing ini diklaim dapat menyegarkan dan menghidrasi kulit tanpa menyumbat pori-pori.
Toner ini juga diklaim dapat membantu mencegah timbulnya jerawat dan mengurangi sebum berlebih dengan Acne-Duo Care.
Cocok untuk kulit normal cenderung berminyak dan kulit berjerawat.
Baca Juga: Rekomendasi Skincare untuk Mengatasi Fungal Acne Mulai 60 Ribuan Aja!
Cara menggunakannya gampang banget, cukup kamu tuangkan secukupnya pada kapas atau tisu, tepuk lembut pada wajah dan leher yang telah dibersihkan, lalu biarkan mengering sebelum menggunakan pelembap.
Harga dari satu toner berukuran 50 ml ini hanya Rp 22.500.
2. Kinclong! Ini 3 Toner Lokal untuk Atasi Bruntusan, Harga Mulai Rp 20 Ribuan Aja! - Whitelab Exfoliating Toner
Toner yang dilengkapi dengan kandungan utama AHA 6% + niacinamide 2% + BHA 1% + PHA 0,10%.
Whitelab Exfoliating toner merupakan produk yang di formulasikan khusus untuk tingkat eksfoliasi medium, jadi terbilang aman untuk kamu yang masih pemula.
Baca Juga: 5 Tips Mencegah Jerawat Bruntusan di Dahi, Pemilihan Pelembap Ternyata Penting!
Terdapat kandungan alpha hydroxy acid dari jenis lactic acid 5% dan glycolic acid 1% yang secara efektif membantu untuk mengangkat sel kulit mati dan membantu mencerahkan kulit.
Ada pula kandungan niacinamide 2% yang dapat membantu mengontrol produksi minyak, serta mengurangi kemerahan dan iritasi akibat jerawat, serta salicylic acid yang dapat berfungsi untuk eksfoliasi kulit, serta membantu membersihkan pori yang tertutup oleh kotoran dan minyak, dan masih banyak manfaat lainnya.
Cara menggunakan toner berukuran 60 ml ini adalah cukup kamu tuangkan toner ini secukupnya ke telapak tangan/kapas, usap lembut dengan kapas ke seluruh permukaan wajah dan leher yang telah dibersihkan.
3. Kinclong! Ini 3 Toner Lokal untuk Atasi Bruntusan, Harga Mulai Rp 20 Ribuan Aja! - ElsheSkin Acne Refresh Toner
ElsheSkin Acne Refresh Toner untuk jerawat merupakan toner untuk kulit berjerawat berfungsi mengembalikan keseimbangan pH kulit bantu penyerapan skin care dan menenangkan kulit.
Selain memberikan kesegaran yang dibutuhkan lapisan kulit, formulanya juga secara efektif merawat kulit yang sedang berjerawat.
Baca Juga: Cara Membersihkan Sunscreen dengan Benar Agar Tidak Bruntusan
Cara menggunakannya cukup teteskan toner di atas kapas atau telapak tangan beberapa kali lalu usapkan secara merata di permukaan wajah atau tepuk dengan ringan sampai meresap.
Toner seharga 65 ribu Rupiah ini dapat kamu gunakan maksimal 2 kali dalam sehari, ya!(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR