Stylo Indonesia - Stylovers mungkin pernah bertanya-tanya, apakah fragrance berbahaya untuk kulit berjerawat?
Pertanyaan apakah fragrance berbahaya untuk kulit berjerawat ini mungkin muncul lantaran banyaknya produk skincare yang mengandung fragrance.
Dengan mengetahui apakah fragrance berbahaya untuk kulit berjerawat atau tidak, Stylovers bisa lebih berhati-hati nih dalam memilih produk skincare.
Dilansir dari thezoereport.com, inilah jawaban apakah fragrance berbahaya untuk kulit berjerawat.
Baca Juga: Inilah 4 Rekomendasi Sunscreen Fragrance Free di Bawah Rp 100 Ribu!
Yuk, simak jawaban apakah fragrance berbahaya untuk kulit berjerawat berikut ini!
Menurut para ahli dermatologi, meski bukan merupakan penyebab langsung dari suatu kondisi kulit, fragrance dapat memperburuk kondisi kulit yang sudah dimiliki.
Kandungan fragrance pada produk skincare biasanya juga bisa tertulis sebagai parfum, perfume, linalool, citronellol, limonene, minyak atau ekstrak bunga dan citrus, dan lain-lain.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR