Stylo Indonesia - Hari pernikahan Ria Ricis dan Teuku Ryan semakin dekat.
Serangkaian acara sebelum akad nikah juga diselenggarakan oleh Ria Ricis dan Teuku Ryan.
Termasuk juga acara siraman yang baru-baru ini digelar oleh Ria Ricis.
Namun, di tengah kebahagiaan tersebut, ternyata kabar buruk menimpa sang kakak, Oki Setiana Dewi yang terpaksa absen di acara siraman Ria Ricis.
Seperti yang dilansir oleh Stylo Indonesia dari GridFame.ID, keluarga Oki Setiana Dewi bak disambar petir, orang terkasih dilarikan ke rumah sakit.
Tinggal hitungan hari lagi Ria Ricis dan Teuku Ryan akan resmi menikah.
Jika tak ada aral melintang, akad nikah keduanya akan digelar pada Jumat, 12 November 2021.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR