Beberapa cara berikut ini dapat membantu jerawat di bibir lebih cepat sembuh:
#1. Jangan dipencet, karena dapat meninggalkan bekas.
#2. Bersihkan kulit menggunakan pembersih wajah berformula lembut dua kali sehari. Hindari melakukan scrub wajah.
#3. Kompres dengan handuk yang direndam dengan air hangat.
#4. Hindari menyentuh wajah karena bisa menambah kotoran yang menempel di kulit wajah.
Baca Juga: Penyebab Jerawat Makin Parah Selama di Rumah Aja, Ini Kata Dokter!
#5. Mandi setelah berkeringat untuk mencegah munculnya jerawat baru.
#6. Gunakan produk skincare dengan kandungan benzoyl peroxide atau salicylic acid untuk mengobati jerawat.
Nah, itu dia Stylovers penyebab jerawat di bibir dan cara mengatasinya dengan mudah. Selamat mencoba, Stylovers! (*)
#SemuaBisaCantik
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR