Obrolan soal nikah siri muncul ketika Ayu membuat pernyataan mengejutkan dengan mengakui bahwa dirinya sudah 'nabung duluan'.
Sontak saja Ayu jadi bahan candaan teman-temannya sesama host seperti Ivan Gunawan sampai Ruben Onsu.
Terlepas dari hal tersebut, beberapa waktu lalu, Ayu Ting Ting terlihat salah tingkah saat Ivan Gunawan mengakui kalau mereka sudah menikah dalam acara Brownis edisi 29 November 2019.
Semuanya bermula saat host Brownis, Wendy Cagur, membicarakan soal pernikahan singkat yang seolah menyindir pernikahan 20 hari Ayu Ting Ting.
Baca Juga: Mantap Berhijab Usai Mualaf, Intip Deretan Gaya Modis Natalie Sarah Pakai Hijab Syar'i
Tak terima pernikahan Ayu Ting Ting disindir, Ivan Gunawan pun marah ke Wendy Cagur.
"Gak boleh nikah 2 hari cerai, tersinggung dong," kata Ivan Gunawan menunjuk Ayu Ting Ting.
"Sampai saat ini belum ada yang ngalahin Ayu Ting Ting," timpal Ruben Onsu.
KOMENTAR