Stylo Indonesia - Setelah pernikahan Leslar yang ditunggu-tunggu, pasangan baru ini masih menjadi sorotan bagi netizen.
Makin kompak, Rizky Billar kini mengubah gaya berbusananya lho, Stylovers.
Yup, Rizky Billar memang dikenal sebagai artis dengan busana yang harganya selangit.
Bahkan, suami Lesty Kejora ini tak segan gelontorkan dana untuk baju-baju kasual branded.
Namun, berbeda dengan kali ini, gaya Rizky Billar berubah saat dipilihkan baju oleh sang Istri!
Penasaran seperti apa gaya baru Rizky Billar dengan pilihan baju Lesty Kejora?
Yuk, cari tahu selengkapnya, Stylovers!
Rizky Billar dan Lesty Kejora tampil fresh dengan busana yang membuat keduanya terlihar muda.
Gaya Lesty Kejora yang kenakan jaket denim dan pashmina cokelat terlihat bak gadis muda ya, Stylovers.
Cocok dengan gaya baru Rizky Billar yang cukup berbeda kali ini.
Billar mengenakan kemeja bermotif abstrak dengan dominasi warna biru.
Kemeja ini merupakan “kemeja bermotif geometris” dari brand Zara yang masih terjangkau bagi netizen.
Yup, dilansir dari zara.co.id, kemeja jni dibanderol dengan harga Rp629.900.
Tak heran jika netizen dibuat tercengang dengan harga kemejanya.
Suami Lesty Kejora ini memang dikenal gemar kenakan branded item.
Netizen pun dibuat terkesan oleh penampilan Rizky Billar setelah sah jadi suami Lesty Kejora.
queenaralolaa._: "stylist by istri sendiri wkwkwk"
nurhayatiayat1411: "Styling nya by bini nihh"
evi8156: "In baju yg dpilihin binikx wktu konten belanja"
riyu_ay: "Pasti cewek yg disamping rizky billar itu skrg merangkap jd fashion stylist nya ya"
yulistya_anggra: "Walaupun cuma zara.. pas di pakek osas jadi berasa balenciaga"
vhianika234: "Bang walaupun kaosmu mahal2, tetep kemejamu mengalihkan duniaku berwibawa sekali oyy"
r_hifzadarmawan: "Baju pilihan istri"
ertikamedia: "Gak apa-apa klu baju Sehari2 harga segitu sdh wow dong.apa kbr kita pake kaos atau kemeja harga 100rb.klu pake Gucci sama prada mulu sehari2.bisa jebol jg tu kantong."
Bagaimana penampilan Rizky Billar menurut Stylovers? (*)
#SemuaBisaCantik
KOMENTAR