Glenca Chysara mengunggah foto dirinya bersama Natasha Dewanti san Surya Saputra.
Keduanya merupakan pemeran orang tua Elsa Ikatan Cinta.
Tampilan Elsa langsung jadi sorotan dalam balutan blus monokrom hitam putih.
Ia memadukannya dengan celana hitam yang cocok dengan kedua pemain Ikatan Cinta lainnya.
Selain itu, gaya rambut bob terbarh Glenca Chysara turut menuai pujian lantaran gayanya terlihat makin fresh.
Tampilan Elsa Ikatan Cinta ini matching dengan Surya Saputra dengan kemeja putihnya, dan Natasha Dewanti dengan dress hitamnya.
Sekilas potret Elsa Ikatan Cinta dan kedua orang tuanya ini sukses memuat netizen terpana.
Tak heran jika unggahan Glenca Chysara banjir pujian.
KOMENTAR