Stylo Indonesia - Stylovers, salah satu penyuka garam atau makanan asin? Sudah tahu bahwa konsumsi garam berlebih tak dianjurkan?
Ternyata konsumsi garam berlebih pada makanan asin bisa picu gangguan kesehatan bagi seseorang.
Agar tidak konsumsi garam berlebih, berapa sih sebenarnya kadar garam yang dibutuhkan tubuh kita?
Garam mengandung natrium dan sodium, tubuh membutuhkan garam untuk mengatur kandungan air dalam tubuh.
Baca Juga: Air Garam untuk Atasi Jerawat di Wajah? Simak Fakta dari Ahli!
Namun dengan catatan, garam yang dibutuhkan oleh tubuh adalah dalam jumlah yang sedikit.
Sebab jika berlebihan, akan ada berbagai hal buruk yang bisa terjadi pada tubuh.
Disebutkan dalam laman resmi Kemenkes RI, ada 8 hal buruk yang bisa terjadi akibat kelebihan garam dalam tubuh.
Di antaranya seperti:
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Artkea Annual Show 2024 Bertajuk Poise yang Terinspirasi dari Keseimbangan dan Harmoni Kehidupan
KOMENTAR