Gemini dan Libra
Kedua zodiak ini diperintah oleh unsur yang sama dan secara alami mereka juga saling mengaggumi satu sama lain.
Belum lagi, Libra merupakan sosok yang benar-benar terpikat pada Gemini.
Menurut Libra, Gemini bisa merangsang mentalnya karena sering membawa suasana seperti roller coaster.
Tapi, sedikit yang tahu bahwa Libra dan Gemini akan sulit untuk bisa berkomitmen lama.
Cancer dan Capricorn
Kedua zodiak ini sangat berlawanan kepribadian.
Cancer sangat senang didekati oleh Capricorn, sedangkan Capricorn yang serius tidak bisa jatuh cinta dengan sensualitas yang dimiliki oleh Cancer.
Namun, Capricorn perlu mengetahui bahwa Cancer bisa dengan mudah bosan dalam sebuah hubungan.
Ini karena Capricorn tidak pernah sepenuhnya memuaskan hasrat seksual dari Cancer.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Liburan Natal di London, Shandy Aulia Pamer Potret OOTD Kenakan Tas Hermes MIliaran Rupiah
KOMENTAR