Jerawat nodul disebabkan oleh penyumbatan pori akibat penumpukan sel kulit mati, minyak berlebih, dan bakteri.
Meski begitu, salah satu pemicu utama munculnya jerawat ini adalah hormon androgen. Jika kadar androgen meningkat, produksi minyak di kulit pun ikut meningkat.
Selain mendukung fungsi organ seksual, androgen juga dapat mengubah susunan kimiawi minyak kulit.
Akibatnya, pori-pori lebih mudah tersumbat dan menjadi lingkungan yang mendukung bakteri penyebab jerawat untuk berkembang biak.
Baca Juga: Mulus Bebas Jerawat Bruntusan, Pakai 3 Sabun Cuci Muka Murah Ini
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR