Pilihan Baju untuk Vaksin Bagi Hijabers ala Meirani
Untuk yang menyukai gaya yang lebih formal, gaya Meirani kali ini merupakan ide bagus.
Ia memadukan celana linen berearna broken white, inner kaus, dan blazer.
Perempuan yang kerap disapa Rani ini memilih mules dengan model pointed yang kece.
Kenakan aksesori hijab yang nyaman ya, Stylovers!
Baca Juga: Padu Padan Rok Hijab Modis dari Floral hingga Plisket ala Richa Etika
Pilihan Baju untuk Vaksin Bagi Hijabers ala Meirani
Stylovers yang tak ingin terlalu santai atau pun terlalu formal, gaya Meira kali ini boleh jadi pilihan.
Meira mengenakan trousers dipadukan dengan kemeja putih dan outer bermotif windowpane.
Stylovers bisa mengenakan kaus pendek atau blus pendek.
Tak lupa ia mengenakan hijab yang matching dengan outernya.
Nah itu dia inspirasi pilihan baju untik vaksin vagi hijabers, mana yang jadi favoritmu, Stylovers? (*)
#SemuaBisaCantik
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR