1. OOTD Hijab Pakai Blazer Putih dan Celana Mustard
Ingin tampilan terlihat lebih berstatement?
Kamu bisa nih meniru OOTD hijab dari Alifia Diannisa yang satu ini.
Alifia Diannisa menggunakan t-shirt putih dan blazer putih pada lapisan luarnya.
Agar tidak plain dan monoton, Alifia memadukan blazer putih tersebut dengan celana kulot berwarna mustard.
Celana mustard tersebut berhasil jadi statement dalam outfitnya kala itu.
Ia menyempurnakan OOTD hijabnya denngan sling bag serta heels berwarna putih.
Baca Juga: 3 Cara Tampil Modis dengan Outfit Hijab Kemeja Putih Agar Tidak Membosankan
2. OOTD Hijab Pakai Blazer Putih dan Celana Tartan
Celana tartan bisa banget kamu jadikan pilihan untuk dipadukan dengan blazer putih.
OOTD hijab dari Alifia yang satu ini mungkin bisa kamu andalkan.
Alifia memilih tshirt serta blazer putih pada bagian atasannya.
Kemudian, celana tartan ia jadikan pilihan yang sukses terlihat modis dan chic.
Untuk hijabnya ia memilih segi empat lilit yang kekinian.
Tas dan heels warna putih sukses jadi penyempurna dalam OOTDnya saat itu.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR