Dari segi tampilan, ciri yang paling bisa dilihat adalah kulit akan tampak kering, kusam, dan warnanya tidak rata.
Hal ini disebabkan oleh terganggunya kelembapan skin barrier saat kulit dehidrasi, sehingga mengganggu proses regenerasi sel kulit mati.
Akibatnya, sel kulit mati akan menumpuk dan tidak mudah terlepas, sehingga tampilan wajah akan menjadi kering, kusam, dan tidak glowing.
Baca Juga: Mitos Kulit Dehidrasi Hanya Membutuhkan Air, Simak Penanganan Tepatnya!
#2. Kasar dan Tidak Lembut
Kalau diraba, kulit yang dehidrasi akan terasa kasar dan tidak lembut.
#3. Mudah Gatal, Ruam, Sensitif
Selain terasa kering, kulit yang dehidrasi biasanya juga akan mudah mengalami gatal.
Kulit dehidrasi akan mudah mengalami ruam atau dermatitis, kemudian juga lebih mudah sensitif akibat penggunaan skincare tertentu, mudah merah, mudah muncul rasa terbakar, dan mudah breakout.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR