# Tidak Hanya Mengandalkan Skincare, 3 Minuman Ini Juga Bisa Mencerahkan Wajah dengan Alami! - Air Putih
Tidak heran ya Stylovers, bahwa air putih masuk urutan pertama dalam minuman yang ampuh mencerahkan kulit.
Bukan tanpa alasan, sebab air putih mampu menjaga elastisitas kulit dan bisa membuat kulit lebih cerah serta lembap.
Rajin mengonsumsi air putih juga bisa membuat kulit menjadi lebih kenyal serta menghilangkan stretch mark nih, Stylovers.
Baca Juga: Intip 3 Rekomendasi Skincare Mengandung Bakuchiol di Bawah 120 Ribu, Cocok untuk Kulit Berjerawat!
# Tidak Hanya Mengandalkan Skincare, 3 Minuman Ini Juga Bisa Mencerahkan Wajah dengan Alami! - Teh Hijau
Jika Stylovers sangat menyukai teh hijau, maka ini adalah pilihan yang tepat.
Sebab kandungan antioksidan dalam teh hijau ini bisa melindungi kulit dari paparan sinar UV.
Tidak hanya itu, mengonsumsi teh hijau murni tanpa gula juga ampuh untuk menurunkan berat badan.
Baca Juga: Kulit Wajah Mulus Bagaikan Artis, Intip 3 Cara Mudah Menghilangkan Milia dengan Cepat!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR