Stylo Indonesia - Stylovers, mencari concelaer lokal terjangkau yang ampuh untuk samarkan kantung mata?
Deretan concealer lokal terjangkau berikut ini bisa menjadi pilihan untuk samarkan kantung mata dan membuat tampilan makeup menjadi lebih flawless.
Tentunya ada sejumlah produk concealer lokal terjangkau yang bisa direkomendasikan.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Concealer Bagus dan Tahan Lama di Bawah Rp 50 Ribu
Yuk, intip ada apa saja rekomendasi concealer lokal terjangkau untuk samarkan kantung mata berikut ini!
Selain harganya terjangkau, kualitasnya bisa bersaing dan tak kalah dari brand internasional, lho!
#1. Concealer Lokal Terjangkau: Mizzu Hide’em Contour and Concealer
Formula concealer ini dapat dengan mudah menyatu dengan kulit untuk menyamarkan noda hitam dan kantung mata.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR