Stylo Indonesia - Bulan Ramadan telah tiba, itu tandanya hari kemenangan Idul Fitri juga semakin dekat.
Bukan hanya hati dan fikiran yang harus dipersiapkan, penampilan juga perlu kita persiapkan, agar tidak ketinggalan tren!
Tren baju lebaran 2021 tidak berbeda dari tren baju lebaran di tahun-tahun sebelumnya karena baju muslim seragam keluarga masih eksis di kalangan masyarakat nih, Stylovers!
Namun, tren baju lebaran 2021 memperlihatkan baju muslim seragam keluarga saat ini sudah memiliki banyak model dan juga warnanya.
Baca Juga: Tren Baju Lebaran 2021: Rekomendasi Tunik Hijab Harga Terjangkau Busui Friendly
Mulai dari seragam yang bergaya simpel hingga mewah, saat ini sudah banyak dijual di pasaran terlebih di online shop.
Di masa pandemi seperti ini, lebaran tetap bisa tampil kece karena kamu dapat berbelanja dengan cara online!
Nah, kali ini Stylo Indonesia akan memberikan informasi mengenai 3 rekomendasi online shop di Instagram yang menjual baju muslim seragam keluarga saat lebaran.
Penasaran? Yuk, intip ulasannya sampai akhir!
Baca Juga: Tren Baju Lebaran 2021: Rekomendasi Dress Lebaran dari Online Shop Lokal Untuk Temani Hari Raya
1. Tren Baju Lebaran 2021: Rekomendasi Baju Muslim Seragam Keluarga, Intip Yuk! - @seragamlebarankeluarga
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rayakan Ulang Tahun ke-20, FIORI Luncurkan Crop Top, Celana Kulot, dan Hijab Edisi Spesial
KOMENTAR