Stylo Indonesia - Cuaca yang saat ini tak menentu, kadang turun hujan lebat, ternyata mampu mepengaruhi kondisi tubuh kita, Stylovers.
Tak hanya kelembapan kulit, kondisi rambut juga berpotensi kering di musim hujan.
Apalagi jika di Stylovers ada yang sedang menjalankan ibadah Puasa.
Dilansir Stylo Indonesia dari Kompas.com, menurut Richard Marin, Penata Rambut Profesional, di Remington, AS, mengatakan bahwa musim dingin rentan membuat rambut kering dan mudah kusut.
Hal ini disebabkan oleh adanya peralihan dari udara di luar yang dingin dengan udara dalam ruangan yang cenderung hangat.
Marin menyarankan, supaya kamu untuk lebih rajin mengaplikasikan kondisioner di musim dingin atau musim hujan, Stylovers.
Kandungan kondisioner di dalamnya memiliki fungsi untuk melembabkan rambut, sangat baik untuk menyeimbangkan suhu ruangan di kulit kepala kamu.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR