Lazada Amanah juga menyediakan fitur pengecekan sertifikasi halal MUI yang terintegrasi dengan situs MUI bagi produk-produk yang tersedia dalam kanal Lazada Amanah, menjadikan Lazada sebagai satu-satunya kanal di eCommerce yang menyediakan fitur tersebut.
Sawitri Hertoto, VP, Marketing, Lazada Indonesia mengungkapkan, “Kami perkenalkan Lazada Amanah sebagai kanal khusus di platform Lazada sebagai pusat belanja online yang memudahkan umat Muslim dalam mencari seluruh keperluan yang terkurasi. Sehingga umat Muslim dapat memperoleh produk terpercaya dan berkualitas, serta amanah secara lebih mudah dan nyaman.”
Baca Juga: Stylish di Airport dengan Inspirasi Gaya Hijab Kasual ala Zaskia Adya Mecca
Peluncuran Lazada Amanah disambut baik oleh Zaskia Adya Mecca, Brand Ambassador Lazada Indonesia, yang selain merupakan sosok ibu inspiratif bagi kelima anaknya, juga adalah desainer dan pengusaha busana Muslim modern.
“Ketika berbelanja berbagai kebutuhan bagi keluarga, saya selalu berusaha mencari produk yang tentunya berkualitas baik, terpercaya dan amanah, serta harga yang cocok.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR