Di sinetron Ikatan Cinta, Chika Waode yang berperan sebagai Mirna selalu mengenakan seragam nanny.
Karakter Mirna memang merupakan pengasuh Reyna, anak Aldebaran.
Berbeda dengan Kiki, asisten rumah tangga di rumah Aldebaran, ia selalu mengenakan seragam hitam putih bak waitress.
Keduanya selalu tampil mengenakan seragam dan jarang terlihat berganti gaya.
Kali ini, Chika Waode tampil kece dengan mini skirt hitam polos dipadukan dengan manset hitam panjang.
Ia mengenakan kemeja putih oversized dengan motif handwriting yang estetik ditambah dengan bucket hat hitam.
Tampil simpel dan nyaman, Chika Waode mengenakan Sepatu vans merah dengan tali putih, matching dengan kaus kakinya.
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR