Stylo Indonesia - Selain kurang menjaga kebersihan tubuh, munculnya lipatan tubuh hitam yang tak kunjung hilang dapat disebabkan oleh obesitas atau kelebihan berat badan.
Seseorang yang mengalami obesitas atau kelebihan berat badan memang lebih rentan memiliki lipatan tubuh hitam.
Hal ini dikarenakan gesekan yang sering terjadi saat bergerak sehingga membuat lipatan tubuh berubah semakin gelap hingga hitam.
Terlalu banyak mengonsumsi gula tanpa diasadari juga merupakan salah satu penyebab lipatan tubuh hitam dan sulit hilang.
Selain menjalani pola hidup sehat, lipatan tubuh hitam akibat obesitas dapat diatasi menggunakan bodycare yang tepat.
Penggunaan bodycare dapat membantu mencerahkan dan mencegah penumpukan sel kulit mati yang merupakan penyebab utama lipatan tubuh hitam.
Nah, kali ini Stylo akan merekomendasikan bodycare ampuh menghilangkan lipatan tubuh hitam yang mudah didapatkan dengan harga terjangkau.
Berikut rekomendasi bodycare ampuh atasi lipatan tubuh hitam akibat obesitas di bawah 100 ribu Rupiah yang bisa jadi pilihan untuk merawat kulit tubuhmu.
Cobain yuk, Stylovers!
Baca Juga: Rekomendasi Bodycare untuk Atasi Masalah Kulit Akibat Kelebihan Berat Badan
1. Rekomendasi Bodycare Ampuh Atasi Lipatan Tubuh Hitam Akibat Obesitas di Bawah 100 Ribu Rupiah: Mutouch Goat's Milk with Royal Jelly and Honey
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR