Stylo Indonesia - Hi Stylovers, apakah kamu pernah merasa bosan dengan pasangan ketika melakukan hubungan intim?
Rasa bosan yang kamu dan pasangan rasakan ketika melakukan hubungan intim ternyata bisa menjadi penyebab turunnya gairah seksual, lho!
Jika hal itu terjadi kamu harus segera cari tips bercinta yang bisa buat hubungan intim dengan pasangan kembali bergairah.
Baca Juga: Lebih Bergairah! Ini Waktu yang Pas Lakukan Hubungan Intim dengan Pasangan
Berhubungan intim merupakan salah satu aktivitas wajib yang biasa dilakukan pasangan suami-istri.
Hubungan intim yang dilakukan dengan cukup improvisasi malah bisa membuat pengalaman bercinta menjadi lebih nikmat, bergairah, dan memuaskan kedua belah pihak.
Yup! Selama dilakukan dengan cara yang benar, kita boleh, lho, mencoba improvisasi atau cara-cara baru yang sedikit “nakal” untuk membuat hubungan intim dengan pasangan lebih nikmat dan bergairah!
Apalagi, kita pasti tak mau, dong, ranjang kita lama-kelamaan menjadi “dingin” karena hasrat dan gairah seksual tak lagi meledak seperti bercinta di malam pertama dulu?
Baca Juga: Bahaya Banget! Organ Intim Pria Ternyata Bisa Patah Jika Bercinta dengan Posisi Ini
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR