Stylo Indonesia - Stylovers, apakah di musim hujan saat ini berdampak pada kondisi kulitmu menjadi kering dan gatal?
Atau selain kulit kering dan gatal, timbul juga kondisi kulit terlalu berminyak dan cenderung berjerawat di musim hujan?
Nah, keadaan kulit yang sering berubah-ubah ini bisa jadi karena kulitmu sedang melakukan penyesuaian dengan pergantian musim.
Baca Juga: Cara Mengatasi Kulit Kering Hanya dengan Yogurt, Simpel Banget!
Untuk mencegah bertambahnya masalah kulit, dilansir Stylo Indonesia dari Kompas.com, yuk, coba perhatikan beberapa hal berikut ini:
Sesuaikan produk pembersih wajah
Kalau kamu memiliki kulit berminyak, biasanya saat musim hujan atau dingin, kulit mengering.
Maka, hal pertama yang harus Stylovers lakukan adalah menyesuaikan sabun dan minyak pembersih wajah, yang sebelumnya untuk kulit berminyak, ganti dengan yang khusus kulit kering.
Baca Juga: Rahasia Makeup Marilyn Monroe Terungkap, Ternyata Teknik Makeup Ini Sudah Ada Sejak 70 Tahun Lalu!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR