Stylo Indonesia - Penyebaran Covid-19 yang dialami manusia lumrahnya sering menyerang organ tubuh pernapasan.
Nah Stylovers, dilansir Stylo Indonesia dari Kompas.com, penyakit ini juga seperti infeksi yang terjadi pada SARS dan MERS karena penyebabnya berasal dari keluarga virus yang sama, yaitu coronavirus.
Gejala orang yang positif Covid-19 biasanya akan mengalami gejala batuk, demam, bahkan kesulitan bernapas karena terganggunya saluran pernapasnnya.
Akan tetapi, yang berbeda dengan SARS dan MERS, Covid-19 juga berdampak pada organ tubuh lain, salah satunya jantung.
Baca Juga: Program Vaksinasi Covid-19 Telah Dimulai, WHO Pesimis Pandemi Mereda di 2021, Kenapa?
Dilansir dari Times of India, (17/1/2021), ada 6 tanda gejala Covid-19 yang berdampak pada jantung pasien yang terinfeksi:
1. Komplikasi jantung
Studi JAMA menyebutkan, hampir 78 persen pasien Covid-19 muda dan sehat yang telah sembuh dari Covid-19 mengalami tanda-tanda komplikasi dan kerusakan jantung.
Faktanya, bagi mereka yang memiliki gangguan jantung, Covid-19 juga dapat meningkatkan risiko kematian. Studi lain yang dilakukan oleh CDC China Weekly menemukan bahwa 22 persen pasien yang meninggal akibat Covid-19 menderita masalah jantung.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cosmetic Day 2024 Resmi Ditutup dengan Transaksi Sebesar Rp215 Juta Hanya Dalam 4 Hari
KOMENTAR