Stylovers dapat memanfaatkan blush on yang terlalu gelap sebagai tint balm.
Caranya, campurkan sedikit petrolum jelly atau lip balm dengan blush on yang tidak terpakai, larutkan hingga merata dan gunakan sebagai tint balm.
Blush on dengan warna terlalu terang dapat kamu gunakan sebagai eyeshadow untuk menghasilkan tampilan no makeup makeup look atau romantic makeup look.
Baca Juga: Rekomendasi Sheet Mask Anti Aging Untuk Kulit Awet Muda di Bawah 50 Ribu #DiRumahAjaBisaCantik
5. 5 Cara Memanfaatkan Produk Makeup Nggak Cocok Agar Tidak Terbuang, Cari Tahu Yuk!: Lipstik
Ingin terlihat lebih cantik tapi malah terlihat pucat atau menor karena salah beli warna lipstik?
Tenang, warna lipstik yang terlalu muda dapat Stylovers gunakan sebagai creme blush on ataupun warna dasar untuk membuat ombre lips yang cantik.
Warna lipstik yang lebih tua dapat kamu manfaatkan sebagai warna ombre lips di bagian dalam bibir untuk menghasilkan tampilan bibir yang lebih kecil, natural dan playful ala cewek Korea.
Saah membeli lipstik warna merah dan oranye dapat kamu alihfungsikan sebagai concelaer untuk menutup kantung mata sebelum foundation.
Jangan lupa lakuin tipsnya ya, Stylovers!(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR