1. Cara Mengunakan Sleeping Mask yang Benar - Cuci Muka dan Pakai Skincare
Sebelum mengaplikasikan sleeping mask, kamu perlu memastikan kulit wajah bersih dari kotoran dengan tahapan double cleansing.
Setelah double cleansing dengan membersihkan wajah serta mencucinya, kamu bisa melanjutkan menggunaka skincare rutinmu.
Bisa dilanjutkan dengan toner, essence, serum dan krim malam.
Baca Juga: Rekomendasi Sleeping Mask Sesuai Jenis Kulit di Bawah 70 Ribu Rupiah
2. Cara Mengunakan Sleeping Mask yang Benar - Aplikasikan Sleeping Mask secara Merata
Nah, Stylovers bisa menggunakan sleeing mask setelah tahapan menggunakan krim malam.
Aplikasikanlah sleeping mask ke seluruh wajah dengan merata.
Namun, hindari area mata dan bibir untuk menghindari iritasi.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cara Benar Membersihkan Dispenser Agar Kualitas Air Minum Terjaga, Mama Milenial Wajib Tahu!
KOMENTAR