Stylo Indonesia - Zodiak kerap digunakan untuk mengetahui kepribadian seseorang, bahkan juga untuk mengintip nasib kita.
Yup, zodiak memang sering memberitahukan prediksi keberuntungan dan kesialan yang akan kita dapatkan.
Masalahnya buat tiga zodiak tertentu, di bulan Oktober 2020 ini bakalan jadi bulan yang berat dan enggak menyenangkan, nih.
Namun masih tetap bisa kita selesaikan dengan usaha yang tepat.
Makanya, yuk cari tahu 3 zodiak tersial di bulan Oktober 2002 dan cara cepat keluar dari keterpurukan!
Baca Juga: Sulit Bertanggung Jawab! Jangan Mudah Percaya dengan 4 Zodiak Berikut ini
Aries
Buat Aries, bulan Oktober 2020 ini adalah bulan yang sangat menegangkan, terutama dalam urusan hubungan kita dengan orang lain.
Kita yang lagi dekat dengan gebetan atau sudah punya pacar bakalan terjadi sedikit cek-cok yang enggak bisa dihindari.
Hubungan kita dengan teman-teman juga lebih gampang pecah, apalagi kalau kita enggak bisa menahan emosi, Aries.
Bahkan dengan keluarga, entah dengan orangtua, saudara kandung, hingga sepupu juga bisa terjadi pertengkaran hebat, lho!
Intinya, kalau pengin hubungan kita dengan orang lain baik-baik aja, pastikan untuk membuat kepala kita dingin terlebih dahulu, sebelum membicarakan masalah dengan santai, ya.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR