"Kunci untuk hasil makeup yang smooth adalah mengaplikasikan foundation dengan cara tap," ungkap Jenny.
Kamu bisa menggunakan jari tanganmu atau juga memakai beauty sponge agar hasilnya lebih maksimal.
Baca Juga: Mengenal Jenis-jenis Brush Makeup dan Fungsinya Menurut MUA Ryan Ogilvy, Pemula Wajib Tahu Nih!
Selanjutnya, Jenny menyarankan untuk memberi sentuhan akhir makeup dengan menyemprot face mist agar hasil makeup jadi lebih smooth.
Mudah kan, Stylovers?
Selamat mencoba Stylovers! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Kenali Treatment Morpheus8, Perawatan Kecantikan Langganan Artis Untuk Kulit Awet Muda dan Sehat
KOMENTAR