Jauh dari kesan glamor, dari video penggeledahan di lokasi kejadian, aktris yang disapa Keket ini terlihat masih memakai daster dengan wajah polos tanpa make up dan rambut acak-acakan.
Roro Fitria
Di urutan kedua ada nama Roro Fitria sebagai artis cantik yang terseret kasus narkoba.
Nama Roro Fitria sempat melambung saat dirinya sering membintangi acara reality show di beberapa stasiun TV.
Hingga akhirya Roro Fitria ditangkap oleh Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya pada 14 Februari 2018.
Roro Fitria ditangkap kepolisian di kawasan Ragunan, Jakarta Selatan.
Saat itu polisi berhasil mengamankan sejumlah barang bukti berupa paket narkotika jenis sabu seberat 2,4 gram.
Dan atas perbuatannya Roro Fitria dan WH pun ditetapkan sebagai tersangka dan sudah ditahan.
Namun kini, Roro Fitria dikabarkan sudah bebas dan kini dirinya juga mengubah penampilannya dengan berhijab.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR