Dalam sebuah penelitian yang dipublikasikan dalam Virology Journal BioMed Central, povidone, juga dikenal sebagai polyvinylpyrrolidone (PVP), pada awalnya dikembangkan sebagai penyebaran plasma untuk korban trauma.
Sedangkan iodine atau yodium merupakan nutrisi esensial non-logam dengan berbagai aksi mikrobisida yang kuat terhadap hampir semua mikroorganisme penting yang berhubungan dengan kesehatan, termasuk bakteri, jamur, virus, dan protozoa.
Baca Juga: LAGI VIRAL, Tanggapan Kementan Soal Kalung Antivirus yang Jadi Bahan Perdebatan di Twitter
Melihat hal tersebut, obat kumur dengan kandungan Povidone Iodine (PVP-I) sepertinya memberikan manfaat yang baik bagi kesehatan mulut dan saluran pernapasan.
Country Manager Mundipharma Indonesia, Mada Shinta Dewi menyatakan bahwa Betadine PVP-I dapat membantu membunuh virus corona dan kuman atau bakteri lainnya yang hinggap di saluran pernapasan atas.
"Mundipharma Indonesia secara terus menerus mengedukasi tenaga kesehatan dan masyarakat, dengan berfokus pada pencegahan, memutus rantai infeksi dan upaya menurunkan tingkat keparahan infeksi Covid-19, khususnya melalui personal serta oral and respiratory hygiene, kami harapkan kebiasaan ber-gargle atau kumur sampai tenggorokan dan penggunaan semprot hidung ini dapat dijadikan sebagai bagian dari New Normal," ucap Mada dalam keterangan resminya, Rabu (8/7/2020).
Baca Juga: LAGI VIRAL, Tanggapan Kementan Soal Kalung Antivirus yang Jadi Bahan Perdebatan di Twitter
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Carmen, Trainee SM Entertainment Asal Bali yang Menjadi Sorotan di Korea Selatan
KOMENTAR