Stylo.ID - Berhubungan seks menjadi hal yang menyehatkan bagi tiap pasangan.
Bukan hanya dapat meredakan stres, ternyata begitu banyak manfaat kesehatan yang dirasa usai bercinta.
Namun, bagaimana keadaan tubuh jika kamu lama tidak berhubungan seks?
Baca Juga: Hot di Ranjang, 6 Zodiak Ini Diam-diam Punya Gairah Seks yang Tinggi!
Seperti yang dilansir Stylo.ID dari Kompas.com, tidak adanya hubungan seks atau sentuhan yang intim bisa lebih buruk daripada frustasi.
Tiga terapis seks dan psikolog menjelaskan konsekuensi yang mereka lihat pada orang yang tidak melakukan aktivitas seksual untuk jangka waktu lama.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Daftar Musisi Internasional yang Pernah Batal Konser di Indonesia, Nggak Cuma Dua Lipa
KOMENTAR