Stylo.ID - Siapa sih, yang mau terjebak dalam friendzone kayak di drama Korea Reply 1988?
Yap, enggak enak banget deh, Stylovers, harus jatuh cinta sama sahabat sendiri.
Namun, ternyata beberapa zodiak ini paling sering terjebak dalam friendzone nih Stylovers!
Baca Juga: Jauh dari Kemiskinan, 5 Zodiak Ini Paling Pintar Menemukan Peluang Bisnis!
Wah, siapa saja ya, mereka?
Berikut 4 zodiak yang paling sering terjebak friendzone seperti yang dilansir Stylo.ID dari Cewekbanget.ID:
Leo
Ngaku nih kalian yang berzodiak Leo sebenarnya suka flirting sama orang lain termasuk temen sendiri, kan?
Hal seperti itu yang membuat temennya salah paham, padahal Leo melakukan itu ke banyak orang.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR