Stylo.ID - Bagi kalian yang melewati masa-masa tahun 90-an, pasti enggak asing ya dengan sosok artis peran yang satu ini.
Yap, wajah cantik Diah Permatasari sering menghiasi layar kaca sebagai pemeran sinetron.
Perannya sebagai Si Manis Jembatan Ancol menarik perhatian banyak orang.
Aktingya yang bagus menjadikan publik terpikat dengannya.
Baca Juga: Dampingi Calon Suami Jadi Mualaf di tTengah Pandemi Corona, Tampilan Cita Citata Sukses Jadi Sorotan
Tak ayal tokoh Mariam Si Manis Jembatan Ancol ini menjadi terkenal pada tahun 90an.
Bukan cuma aktingnya, ia juga sempat membuat heboh dengan pernikahannya.
Diah pun saat ini tak pernah lagi muncul di TV karena menikmati peran sebagai ibu dan seorang istri.
Namun, tak banyak yang tahu kalau sang suami ternyata bukan orang sembarangan, lho.
Sampai-sampai, Ia pun rumah dan ruang makan super mewah.
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR