Stylo.ID - Concealer merupakan salah satu alat makeup yang wajib kamu miliki.
Concealer dapat membantu memberikan tampilan makeup yang flawless dan sempurna.
Namun, salah memilih concealer justru bisa memperburuk tampilan makeup kamu.
Supaya kamu gak salah pilih, kali ini Stylo akan memberitahu Stylovers cara memilih concealer dengan tepat.
Berikut cara memilih concealer sesuai jenis kulit dengan tepat yang wajib kamu ketahui.
Baca Juga: Ketahui Setiap Perbedaan Warna Concealer Untuk Dapatkan Hasil Makeup yang Flawless
Concealer terdiri dari berbagai macam jenis dengan fungsi yang berbeda-beda.
Pertama, perhatikan fungsi concealer yang kamu pilih.
Pilihlah concealer dengan warna 1-2 tingkat lebih cerah untuk mencerahkan warna kulit.
Gunakan concealer yang memiliki warna serupa dengan warna kulit untuk menyamarkan dan mengoreksi masalah kulit.
Bagi Stylovers yang memiliki kulit kering, pilihlah concealer dengan hasil akhir yang dewy atau satin.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Dinda Tiara Alfianti, Jurnalis Stylo Indonesia Jago Bikin Artikel Populer dan Masak Sambel Ibund
KOMENTAR