Sontak, Nikita Mirzani pun tertawa dengan jawaban menohok Ihsan Tarore.
Kemudian, Ihsan Tarore bertanya balik pada Nikita Mirzani soal kesiapannya jika dipinang.
"Masalahnya, lo nya siap enggak gua bawa ke jalan yang benar?" tukas Ihsan Tarore.
"Iya juga ya," tutur Nikita Mirzani.
Lebih lanjut, Nikita Mirzani pun juga menanyakan ihwal hubungan Ihsan Tarore dengan Denada.
Ihsan mengaku kini dirinya dan Denada tak lagi saling bertukar kabar. (*) Cece/Stylo
Artikel ini telah tayang di sosok.grid.id dengan judul "Gayung Bersambut, Nikita Mirzani Iseng Tawarkan Diri Jadi Istri, Penyanyi Tampan Ini Siap Terima Nyai Sebagai Jodohnya : Gua Bawa ke Jalan yang Bener" Penulis: Dwi Nur Mashitoh
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR