Stylo.ID - Vrius corona yang meresahkan seluruh dunia termasuk Indonesia saat ini memang menjadi momok yang menakutkan.
Setiap harinya kasus pasien positif virus corona terus mengalami penambahan.
Meski begitu, pemerintah, ahli dan penliti terus berusaha mengatasi pandemi ini.
Tak sedikit pula peneliti yang mencoba memprediksi kapan wabah virus corona ini akan berakhir.
Dikabarkan sebelumnya, Presiden Joko Widodo menyebut bahwa bulan Juli pandemi Covid-19 akan mereda.
Namun, nyatanya penelitian terbaru justru menunjukkan prediksi yang berbeda.
Hal itu ditunjukkan oleh sebuah riset yang dilakukan oleh Singapore University of Technology and Design (SUTD).
Dilansir dari Kompas.com, pada update terakhir 5 Mei 2020, SUTD menggunakan model SIR (Susceptible-Infected-Recovered).
Model tersebut dipadukan dengan data harian virus corona di berbagai negara.
Lalu, kapan wabah virus corona di Indonesia akan berakhir?
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR